Kisah Inspiratif Dibalik Nama Besar Seorang Owner Indscript Creative

Mental adalah modal terbesar dibandingkan berapa jumlah uang yang Anda miliki saat ini

Indari Mastuti, Owner Indscript Creative

Suatu hari, saya mencoba mengetik kata “Indscript Creative” di mesin pencari Google. Ada 3 hal yang saya dapatkan berkaitan tentang hal itu. … Read more

Share

Blogger Rasa Editor Dari Seorang Noni Rosliyani

Halo, Teman Blogger!

Blogger Rasa Editor – Ada yang belum kenal nama seorang Noni Rosliyani? Blogger asal kota Jogja ini termasuk Blogger yang cukup diperhitungkan sepak terjangnya di dunia persilatan blogging. Bekerja di salah satu penerbitan ternama di Jogja, Noni … Read more

Share

Penting Nggak Sih Blog Ber-Niche?

Dunia Blogging saat ini sedang hiruk pikuk dengan segala euforia. Profesi Blogger, saat ini sudah masuk dalam  list cita-cita. Mungkin sebentar lagi, saat ada anak SD ditanya,”Apa cita-citamu kelak, Nak?”

“Menjadi Blogger, Bu!”, jawab anak SD itu. Cihuy, Blogger … Read more

Share

Long Distance Marriage, Siapa Takut?

Sering ya mendengar istilah LDR atau Long Distance Relationship? Panganan opo kuwi..Hahaha..iki dudu panganan, tapi singkatan dari Lungo Dewe Rapopo.. #eh #ngawur #skip

Long Distance Relationship itu artinya hubungan jarak jauh. Misalnya kamu di Palembang

Read more
Share

Sering Kalah Lomba Blog ? Mungkin 6 Hal Ini Penyebabnya!

Kalah lomba

Sering Kalah Lomba Blog? Mungkin 6 Hal Ini Penyebabnya! – Hari gini, dunia persilatan Blogging sedang marak-maraknya dengan aneka macam lomba. Hadiah yang ditawarkan pun beragam dari sekedar pulsa 25 ribu rupiah sampai uang puluhan juta rupiah. Tergantung siapa penyelenggaranya … Read more

Share

Lakukan Tips Ini Supaya Tulisan Anda Bisa Menembus Media !

Tips Supaya Tulisan Menembus Media – Proses belajar, bisa dari mana saja. Diantaranya melalui sekolah, baca buku, browsing di internet, mengikuti seminar-seminar, mengikuti pelatihan dan  termasuk belajar dari kisah di balik sukses seseorang.

Bicara tentang kesuksesan, siapa sih yang tidak … Read more

Share

Inspirasi Senyum Bahagia Dari Figur Liya Swandari

senyumbahagia

Anak saya yang sulung (kelas 2 SD) suka menggambar. Di sekolah, dia mengambil ekstrakurikuler melukis. Hasil gambarnya lumayan enak dilihat. Setiap kali ada pelajaran menggambar dan mewarnai nilainya selalu diatas 80.

Padahal, saat TK dulu, cara mewarnai anak saya masih … Read more

Share

Mengenal Global Developmental Delay Pada Bayi dari Blog Mak Aya

gdd

Apakah Global Development Delay (GDD) itu ? Jika ditilik dari kata per kata bisa diartikan sebagai keterlambatan tumbuh kembang bayi secara umum. Keterlambatan ini meliputi perkembangan motorik, kognitif dan emosional dari bayi usia lahir sampai anak dibawah usia 5 tahun.… Read more

Share

10 Fakta Tentang Kartini

RA Kartini

Sumber gambar : https://id.wikipedia.org/wiki/Kartini

10 Fakta Tentang Kartini – Yup, sekarang tanggal 21 April 2016. Itu artinya, 26 tahun yang lalu saya masih duduk di bangku kelas 5 SD. Waktu itu, saya menjadi petugas pembaca UUD 1945 saat upacara bendera … Read more

Share